Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah
Kali ini kita akan membahas mengenai tips dan trik menggunakan aksen warna yang mencolok. Warna dapat menjadi faktor penting dari sebuah desain interior rumah. Sebagai contoh, sebuah apartemen yang telah direnovasi ini menggunakan warna-warni di banyak sudut ruangan, terutama di bagian interior.

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah
Fokus pandangan tidak hanya pada asesoris dan dekorasi, tapi juga warna-warni hidup tepat di bawah kaki, dengan penggunaan lapisan lantai modern dengan warna tertentu. Bahkan lantai ini tersusun dari warna pelangi, setiap ruang memiliki tema warna tersendiri yang membuat masing-masing tampak spesial dan mampu memberikan suasana yang berbeda, sehingga Anda dapat berpindah ruangan untuk mengubah suasana hati. Cerah, hangat, dramatis dan mencolok, masing-masing ruang yang berbeda akan membuat rumah semakin berwarna. Bangunan ini berlantai empat dan dirancang dengan sangat kreatif, cocok digunakan sebagai tempat tinggal jangka panjang, cukup untuk mengakomodasi seluruh anggota keluarga.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Lantai juga berguna sebagai pameran karya seni yang melengkapi desain bangunan, dari luar hingga ke dalam. Bagiand depan memiliki warna biru dan jendela warna-warni berbingkai yang menggambarkan pilihan warna yang menonjol di bagian dalam.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Beragam pilihan warna cerah yang dipilih seperti kuning lemon, blue cerah, hijau dan merah berapi-api, dan dikombinasikan dengan warna kayu alami dari desain awal interior. Ruangan kecil dengan warna yang luar biasa mampu mengubah kesan secara drastis.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Tiap warna memiliki karakter dan sifat yang berbeda. Bahkan di dapur juga menggunakan banyak elemen warna tak terduga seperti lemari yang cerah, tangga merah menyala, hingga interior dalam lemari.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Sifat yang sama dimiliki hampir semua apartemen, yaitu ruangan yang terbatas. Tapi dengan dengan finishing palet warna yang tepat dapat mengurangi kesan kecil dan membuatnya tampak lebih leluasa. Bagian rumah yang paling kecil dan sederhana akan memberikan nuansa yang berbeda dengan pilihan warna yang berbeda pula.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Interior dapur memiliki fitur lemari putih minimalis dengan garis merah halus, dan lantai parket merah yang kental.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Warna juga dipengaruhi oleh pencahayaan. Sebuah warna akan tampak berbeda jika mendapatkan cayaha yang berbeda. Jadi atur juga cahaya dan ventilasi yang ada di rumah Anda.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Kamar mandi menawarkan unsur seni tersendiri dengan aksen warna kuning. Meskipun hanya sedikit tapi sudah cukup mampu mengubah kesan kamar mandi kecil.
Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah

Penggunaan Warna Cerah Untuk Aksen Interior Rumah
 Alma-nac

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel